Selasa, 21 Februari 2012

Muna **

 Kata-kata itu membuat otakku sedang bergemuruh hebat. teringat sedikit tentang sosok yang sangaaaaat saya sayangi. Lebih malahan. Ia bernama Muna. Entahlah muna siapa, yang pasti dia baik. Sangat baik :')

  Dia adalah teman saya, iya teman saya. Teman di Ibtidaiyah *sekolah agama Islam- sore. Dahulu, ia bersekolah Di SDN 6 Palu. Dia tergolong gadis yang paling unik. Serba unik pokoknya~ Dimulai dari namanya. Ia bernama Muna. Nama yang jaraaaaaaaaang sekali dimiliki oleh seseorang pada umumnya. Ia juga pernah bercerita bahwa tantenya juga bernama Muna, Bahkan neneknya pun bernama Muna. Masya Allah -__-'

  Dia Arab. Iya, orang arab. Hitam, Iya hitam. Hitam manis. Seperti hatinya yang begitu manis :p ahya, satu lagi keunikan dari gadis yang bertubuh kurus ini. Dia TIDAK PERNAH HAFAL SATU LAGU INDONESIA-PUN! oh O.o Awalnya saya tidak percaya. Sangat tidak percaya. Bahkan saat istirahat di ibtidaiyah. we sang a song, which have a title that was "Masih ada".  Masya Allah! Judulnya pun dia tidak tahu T,T. Dia bahkan hanya tahu lagu-lagu islam dalam versi arab. *Ampuuuuuuuun.

    Kalau dikategorikan gaptek sih ngga yah. Tapi jujur, dari lubuk hati saya yang paling dalam. Ia adalah gadis yang saya Kagumi, Sangat saya kagumi. Mengenai kabarnya sekarang, saya tidak tahu lagi. Yang jelas, saya rindu sosoknya, Saya rindu dengan paras yang membawa ketenangan tersebut, saya rindu gadis yang selalu membenarkan sebuah perkataan, yang lebih dewasa dari anak kecil pada umumnya. Dialah Muna :')
Share:

0 komentar:

Posting Komentar